Delicious outside, deadly Inside
Ini adalah salah satu poster terbaik yang pernah saya buat, dan alhamdulillah mendapatkan penghargaan sebagai juara I di Nutrition Expo 2011 yang diadakan oleh AKG FKM UI.
Isi dari poster ini cukup sederhana, yaitu memberitahu masyarakat bahwa apa yang terlihat enak diluar, belum tentu baik untuk kesehatan. Kita ketahui bersama, makanan yang ada pada gambar diatas sudah menjadi makanan yang bisa dibilang sangat populer di kalangan masyarakat. Namun disadari atau tidak, pengaruh negatif dai makanan ini ternyata lebih banyak daripada manfaatnya. Memang dari satu sisi enak, tapi di sisi terdalamnya tersimpan banyak ancaman bagi kesehatan kita.
Semoga dengan poster ini bisa membuka wawasan masyarakat dan membuat kita semua menyadari akan bahaya yang mengancam kita apabila terlalu banyak mengonsumsi makanan ini.
Poster ini dibuat menggunakan software adobe photoshop cs4 dan eksekusi akhi menggunakan coel draw X5.
1 komentar:
Keren bgt posternya! congrats :)
Post a Comment
jangan sungkan-sungkan komentar disini ya, kita sama-sama belajar dan menimba ilmu serta pengalaman